Wednesday 3 April 2013

Kelebihan dan kekurangan blog DoFollow dan NoFollow


Langsung saja akan saya jelaskan mengenai Kelebihan dan kekurangan blog DoFolow dan NoFollow :

1. Keuntungan dan Kerugian Blog dofollow

Kelebihan blog dofollow :
  • Blog kita akan sering dicari oleh blogger pencari blog dofollow yaitu Backlink.
  • Blog kita pasti akan dapat perhatian lebih.
  • Komentar dalam blog kita akan lebih banyak.
  • Dengan comment yang banyak semakin banyak pula pengunjung blog kita.
  • Dan terakhir kepuasan karena tulisan kita diperhatikan orang lain 


Kekurangan blog dofollow:
  • Pagerank blog kita bisa turun.
  • Bisa memunculkan comment berwarna abu-abu, bukan spam tapi seperti spam.
  • Jadi, buat para pencari blog dofollow jangan asal comment ya. Bacalah dulu artikel dan tulisan teman kita tersebut. Kemudian tinggalkanlah respon anda dalam bentuk yang baik.


2. Keuntungan dan Kerugian Blog nofollow

Kelebihan blog nofollow :
  • Aman dari gangguan spammers yang mencari backlink asal-asalan
  • Lebih diminati Google dalam hal SEO, karena Google lebih suka blog nofollow
  • Bisa mendapat traffic lebih dari search engine.
  • Jika anda bermain SEO tentu blog nofollow sangat anda perlukan
Kekurangan blog nofollow :
  • Jarang bahkan tidak ada yang memberi komentar, kecuali postingan yang berkualitas dan bermanfaat.
  • Kadang pengunjung blog hanya mencari informasi tentang tulisan tersebut.
Nah, Silahkan buat Blog anda ingin menjadi blog dofollow atau blog nofollow,
Bila anda bingung ?? untuk blog pemula / newbie saya sarankan untuk membuat blognya menjadi DoFollow saja Agar Lebih banyak pengunjung di blog kita untuk memperkecil Alexa Rank.
Cara Mengubah blog NoFollow Menjadi DoFollow bisa anda Klik Disini
Untuk pengertian blog DoFollow dan NoFollow bisa anda baca di sini >> Pengertian Blog Dofollow dan Nofollow


itu saja yang bisa saya jelaskan mengenai kelebihan blog nofollow dan dofollow.
Jika anda ingin melihat daftar blog Dofollow untuk mencari backlink silahkan klik link di bawah ini :
http://trik-hot.blogspot.com/2013/03/daftar-blog-dofollow-2013.html

Semoga bermanfaat. . 

7 komentar:

Black Cobra 313 said...

bner jg gan,stelah blog sya dofollow,tiap hari kbanjiran komentar spam.
Silahkan brkunjung jg gan

Unknown said...

Saya tetep lebih prefer dofollow dalam kondisi apapun. :D

Unknown said...

iya gan. .
kunjungan balik sudah datang. .
thanks. . .

wahyumiko said...

sip gan infonya
konsumen cerdas

susu kolostrum terbaik said...

Mantap juga infonya,makasi

Ricky Pratama said...

Nofollow masih the best for SEO.
Numpang lewat di blog juragan dan salam kenal :)

pulsappreload said...

Klo blog saya cocokan yg mana nih gan?

Post a Comment

◄ Posting Baru Posting Lama ►
 

STATISTIK BLOG