Saturday 23 February 2013

Cara Cek Pulsa Modem

Bingung ketika modem anda tidak ada aplikasi untuk mengecek pulsa ? dan juga kesulitan untuk mendaftarkan paket internet?
Nah disinilah saya akan mencoba memberikan sedikit informasi bagaimana cara cek pulsa pada modem?
modem di indonesia sudah banyak sekali jenis dan macam merknya. seperti modem huawei, zte, sierra, smartfren, dll.
Pada modem-modem tersebut ada yang di sertakan aplikasi USSD yaitu aplikasi untuk mengecek Pulsa. Tapi Banyak juga modem yang tidak ada aplikasi USSD tersebut.
Untuk Mengakalinya kita bisa menggunakan sebuah aplikasi yaitu MDMA .
berikut cara menggunakannya :

  1. Download aplikasi MDMA Klik Disini
  2. Untuk Menggunakannya anda Harus Keluar dari sofware bawaan modem, jika modem huawei berarti anda harus keluar dari program mobile partner dahulu. kemudian buka aplikasi MDMA. Lihat Gambar berikut :


3. Pada bagian yang saya lingkari di sanalah anda harus memasukan kode perintah cek pulsa / kode untuk paket internet, misal cek pulsa kartu xl ketik *123# kemudian klik Send USSD. nanti akan keluar data pulsa anda di bawah send USSD.

Semoga bermanfaat. . .



0 komentar:

Post a Comment

◄ Posting Baru Posting Lama ►
 

STATISTIK BLOG

Copyright 2013 TRIK HOT: Cara Cek Pulsa Modem Template by blogger | Modified by Aldio Blog